Home / Daerah / Pembagian BLT-DD Tahap I Salur Ketiga Di Desa Selamat Sudiarjo Berjalan, Aman dan Kondusif

Pembagian BLT-DD Tahap I Salur Ketiga Di Desa Selamat Sudiarjo Berjalan, Aman dan Kondusif

REJANG LEBONG, SNN – Pada Sabtu (18/07) sekira pukul 09.00 WIB, diawali kata basmallah dan puji rasa syukur Pemdes Selamat Sudiarjo membagikan Bantuan yang dicanangkan selama ini bantuan BLT-DD Tahap I Salur yang ketiga berjalan aman dan kondusif.

Didalam acara tersebut dihadiri oleh babinsa Basuki, Bhabinkamtibmas Imam Rohadi, Sekdes M. Kardi Jaya A.md, Kaur Keuangan Nita Meliyana, Kadus I Saparudin, Kadus II Buhari dan perangkat desa lainnya.

Kepala Desa Selamat Sudiarjo Susmiarto mengatakan, “kepada masyarakat yang menerima bantuan langasung tunai ini sebelum kita membagikan bantuan BLT desa ini para penerima bantuan BLT harap mematuhi protokol kesehatan agar memakai masker dan menjaga jarak,” tutur Kepala Desa.

Lanjut, Kepala Desa menyampaikan kepada KPM/BLT Untuk tahap yang kedua (2) Insyaallah akan kita realisasikan bantuan langsung tunai lagi namun kami juga akan musyawarakan lagi dan Musdes khusus lagi tentang perubahan APBdes tahun 2020 ini namun nominal nya tidak lagi 600 ribu untuk salur yang selanjut nya berjumlah 300 ribuh saya harap kepada masyarakat agar bisa memahami peraturan yang sudah ada,” ujar Kades.

Kepala desa Selamat Sudiarjo juga mengajak warga, “agar kita bisa melakukan ronda malam dikarenakan desa kita didalam pantawan banyak kalangan dan banyak yang kemalingan dari pada itu sejak awal saya katakan agar tetap menjaga desa kita setiap malamnya,” tutup Kades Susmiarto.

Bhabinkamtibmas Imam Rohadi memerintahkan Kepala Desa, “agar melaksanakan roda malam (pos kamling) tetap waspada, menjaga keamanan desa kita dikarenakan wilayah kita saat ini dalam suasana rawan, didalam pembagian BLT baik salur 1 sampai salur 3, desa Selamat Sudiarjo allhamdullillah berjalan dengan lancar dan kondusif saya sangat bangga atas kekompakkan perangkat desa dalam menjalankan tugas, amanah masyarakat Selamat Sudiarjo,” tutup Imam Rohadi.(ADV)

 

Laporan : RIO/HEN

About adminSNN

Check Also

3 Hal yang Dipinta Senator Riri Kepada PUPR Dalam Rapat Untuk Bengkulu

Anggota Komite II DPD RI, Hj Riri Damayanti John Latief Jakarta, Sinarnusantaranews.com – Selalu Memperjuangkan …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *